Video Anak Kecil Lawan Pria Berseragam TNI Jadi Viral, Keberaniannya Ini Muncul Karena...

Selasa, 05 Juli 2016

Topeta - Aksi seorang anak kecil menantang pria berseragam TNI menjadi viral di media sosial.

Hal tak biasa terjadi disebuah wilayah.

Dimana, warga sedang berkerumun dan dijaga aparat Kepolisian dan TNI.

Kejadian itu belum jelas dimana lokasinya.

Hanya saja, wilayah itu terlihat sangat ramai.

Seperti sedang ada perselisihan antara warga dengan aparat.



Dalam video singkat itu, anak lelaki ini memakai kaos warna putih abu-abu dan celana warna hijau.

Dia mengincar satu orang lelaki berseragam TNI.

Sambil menangis, anak ini terus menempel pria tersebut.

Orang di sekitarnya pun mencoba untuk melerai cekcok itu.

Bukan cekcok saling pukul, melainkan adu mulut.

Anak ini mencecar pria berseragam TNI itu dengan beberapa pertanyaan.

"Bapak punya anak gak..bapak punya anak ga ?" tanya anak itu sambil teriak dan menangis.

Telunjuk dari anak ini diarahkan tepat di depan wajah lelak[i tersebut.

Beberapa orang di sekitarnyta mencoba untuk melerai.

"Iya sudah dek, tanya saja sama orang hukum," kata seorang lelekai yang juga mengenakan seragam TNI.

"Saya urusannya sama bapak yang ini, kenapa bapak yang sewot," jawab anak itu.

Sepertinya masyarakat di sekitar tempat itu pun mendukung bocah lelaki ini.

"Bapak malu pak, Pukul saja pukul," teriak seorang warga.

Tak mau dilerai, anak kecil ini tetap bertahan di tengah jalan dengan antrean mobil.

"KEBRANIAN ANAK KECIL BERHADAPAN DENGAN PERWIRA TNI demi hak rumah tinggalnya," tulis dalam keterangan oleh akun @hitzvideo2016.

Akun billy_wintana_putra, "Cocok tu jgan diam aj rkyat kcil hruz brkta biar d sgani oleh smua kalangan," katanya.

Ada juga akun yokelvin_, "kalau rumah bapak tni itu di gutuin.. apakah dia hanya diam dan berkata dengan anak itu katakan," ujarnya.

"Sedih aku liatnya kam," kata akun nuranissanur.

Video ini tak hanya tersebar di intagram,tapi juga di Youtube.

Video ini diposting oleh akun Boidesign Twentyseven.

"KEBERANIAN ANAK KECIL BERHADAPAN PERWIRA TNI DEMI HAK RUMAH TINGGALNYA," tulis dalam judul.

Sampai saat ini sudah ada sembilan ratus ribu lebih yang menonton.

Uwie Hyomin, "Kasian adek ini, polos banget. Tp salut, anak sekecil ini udah berani perjuangin klwrga'a, ya walaupun salah. Nama'a juga anak kecil, polos, masi belum tau apa2. Sabar ya dek," katanya.

Luthfin Nasyith, "Aturan tetaplah aturan, tetapi diluar permasalahn yg terjadi, DIA ADALAH SOSOK YANG PERDULI TERHADAP KELUARGANYA..." ujarnya.


sumber : tribunnews

loading...
0 Comments

0 komentar:

Posting Komentar test